Software ERP Terbaik? Ini Parameternya

software erp terbaik

ERP merupakan aplikasi yang digunakan untuk merencanakan dan mengelola sumber daya perusahaan guna meningkatkan produktivitas dan keuntungan perusahaan. ERP sendiri umumnya berupa aplikasi berbasis cloud yang saling terintegrasi dan bisa disesuaikan dengan kebutuhan perusahaan, entah itu untuk mengelola keuangan, karyawan, penjualan, hingga inventaris. Pertanyaannya, bagaimanakah parameter software ERP terbaik yang bisa diimplementasikan untuk kebutuhan perusahaan Anda.

Tentu jawabannya subyektif, karena software ERP terbaik yang dapat Anda implementasikan untuk perusahaan Anda adalah software atau program ERP yang sesuai dengan kebutuhan Anda.

ERP sendiri memiliki fitur yang sangat lengkap yang sangat membantu menyelesaikan berbagai problematika operasional dari hulu ke hilir dengan cepa dan efisien. Hal ini dikarenakan semua data yang terekam dalam ERP sudah terintegrasi sehingga tidak akan ada lagi kesalahan data.

Jika Anda memasukan kata ERP di kolom pencarian Google, dijamin akan muncul ratusan konsultan ERP, entah dari dalam negeri maupun luar negeri. Kembali lagi, akan muncul pertanyaan, sebenarnya bagaimana sih mencari software ERP terbaik itu? Apakah cukup memilih yang termurah? Merek ternama? Atau yang menawarkan fitur paling banyak? Untuk menjawab pertanyaan tersebut, berikut beberapa parameter dalam memilih ERP yang terbaik.

Integrasi

Tujuan utama dalam menggunakan ERP adalah karena Anda ingin membuat segalanya lebih mudah, bukan lebih sulit. Karena alasan inilah mengapa sangat penting untuk mengintegrasikan semua proses alur kerja yang ada. Sistem ERP yang baik dalam menggabungkan berbagai informasi dari berbagai macam sumber, entah itu sistem back office, penjualan, hingga database inventaris.

Efisiensi

ERP memungkinkan perusahaan Anda untuk dapat mengotomatisasi berbagai proses bisnis. Dengan menggunakan ERP, Anda dapat mengurangi tugas manual dan mengotomatisasi semua proses. Perusahaan pun dapat mengurangi biaya operasional serta melakukan peningkatan efisiensi.

Mudah Digunakan

Tidak ada yang lebih buruk dari sistem yang justru bikin susah. Jika pengoperasiannya saja sulit, maka kemungkinan besar staf Anda akan kesulitan menggunakannya. Sistem ERP seharusnya sesuai fungsinya, yaitu mudah digunakan, entah itu staf berpengalaman ataupun baru.

Sistem ERP juga harus dapat dengan mudah mengambil informasi berdasarkan persyaratan pengguna yang berbeda. Misalnya, manajemen tingkat atas menginginkan ikhtisar tingkat tinggi tetapi manajer operasional hanya mendapat laporan tentang seluk beluk tim dan kinerja mereka.

Keamanan Data

Parameter selanjutnya yaitu bisa menjadi jembatan manajemen hubungan dengan pelanggan. Terlebih lagi jika Anda fokus pada interaksi dengan pelanggan, maka dengan menggunakan ERP, segala proses dan akses bisa dieksekusi lebih cepat.

Keberadaan ERP untuk CRM juga bisa menjadi perpanjangan tangan untuk mengeksplore pemasaran kreatif. Selain itu, aktivitas jalur penjualan dan manajemen produk juga bisa terpantau secara otomatis untuk mengukur pola konsumen terhadap produk atau layanan Anda.

Menghemat Biaya Operasional

Salah satu alasan mengapa software ERP banyak digunakan yaitu karena mampu menghemat biaya operasional. Apalagi ERP terbukti bisa membantu menyelesaikan semua pekerjaan dengan cepat sehingga mengurangi lead time. Dengan pengurangan ini, otomatis perusahaan Anda dapat mengurangi energi kerja atau memaksimalkan kinerja karyawan karena sudah terbantu oleh sistem yang otomatis.

Kelengkapan Fitur

Parameter berikutnya yaitu kelengkapan fitur. Saat bertemu dengan konsultan ERP, coba tanyakan tentang fitur-fitur yang mereka miliki, khususnya yang bisa digunakan pada bisnis perusahaan Anda.

Ingat, semakin sistem ERP itu sesuai dengan perusahaan, makan akan semakin sedikit waktu yang digunakan untuk melakukan proses trial and error. Hal ini tentunya saja bisa menghemat waktu dan mempercepat implementasinya secepat mungkin.

Untuk Konsultasi dan Penjadwalan Demo ERP, Hubungi

jasa erp :  https://adaptiv.co.id
📧  : info@adaptiv.co.id
konsultan odoo surabaya :  0813-3252-9696
modul penggajian  :  @adaptiv.co.id